Komisi FIA Tolak Konsep Mobil F1 Futuristik

RACING4.NET - 19 Februari 2015 - Komisi Balap di FIA memutuskan menolak ajuan konsep baru masa depan desain Mobil Formula-1 yang diusulkan dilansir oleh FERRARI belum lama ini. Team principal Ferrari F1 Maurizio Arrivabene yang seperti biasa sangat vokal menyuarakan ide ini.
Mesin dengan kapasitas besar dan aerodinamis yang sempurna diharapkan bisa membuat F1 menjadi tontonan yang menarik dengan suara raungan mesin seperti musik metal, demikian disampaikan kepada media eropa dalam suasana un-official meeting forum. Sayangnya Komisi FIA tidak berminat membahasnya dan harapan Ferrari agar 2017 balapan F1 jadi lebih cepat terpaksa dipupus dulu. Soal masa depan F1 tentu bagi FIA dianggap tidak akan berakhir dan ikuti perkembangan balapannya itu sendiri.
Related Article
-
Jelang MUNAS IMI : IMI Jawa Barat Netral, Muncul 10 Tuntutan Bagi Kandidat Ketua Umum Yang Ingin DipilihJuly 24, 2025 -
Memen Harianto, AXCR Thailand 2024 : In Cross Country Rally, Finish is a GloryAugust 20, 2024 -
Pentingnya Kesehatan Mental Jelang Rally, Dibuktikan Team CWRT-GGO MOTORSPORT DIY bareng Team Psikologi Universitas Proklamasi 45 DIYJuly 07, 2024 -
Meikarta Speedway Kini Resmi Menjadi Sarana Practise Pelaku Balapan dan Event AkbarMay 12, 2024
Hilite News
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025 -
Trio Wildan Mukhlisin dan X-Side Rally Team Mendominasi Kejurda HIPMI Bandung RallySeptember 14, 2025
Latest News
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05
-
Hadapi Kejurnas Sprint Put 1 dan 4, Skuad Papan Atas BHD Jhonlin Racing Team Siap Duel Neraka RC2, RC3 dan RC424 September 2025 | 19:57
-
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark Ciletuh21 September 2025 | 5:50
-
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun Muda20 September 2025 | 18:08





