Dihantam Cuaca Panas, Skuad F3 SUADE Yoga Soegama dan Muli Saleh Tembus 10 Besar Hari Pertama Kejurnas Rally SUMUT

RACING4.NET - 08 Juni 2024 - Rambong Sialang, SUMUT - SUADE Motorsport yang didukung oleh brand minuman dewasa SUADE (Sumber Air Dewa) Bali tampil dengan duet skuad kelas F3-nya dengan sangat meyakinkan di hari pertama Kejurnas Rally Sumatera Utara yang berlangsung di kawasan perkebunan Rambong Sialang Estate Serdang Bedagai Sumatera Utara.
Hingga sore hari waktu setempat (08/06) sebanyak lebih dari 25 perally mampu menuntaskan lomba hari pertama dengan melibas 6 SS berkarakter high speed yang jadi favorit semua peserta rally. Yoga Soegama yang berpasangan dengan Tri Arjuna mampu menuntaskan 6 SS dengan selisih 15 menit dari Rihans Variza HRVRT yang tengah memimpin lomba, sementara punggawa utama SUADE Motorsport Muliana Saleh yang berpasangan dengan H Rizky Fauzi membesut Mitsubishi GTi berada 1 ranking dari Yoga dengan selisih hanya 52 detik.
Kedua skuad SUADE Motorsport ini berhasil mengatasi tantangan cuaca panas yang mendera sepanjang lomba hari pertama yang cukup menguras stamina dan konsentrasi sambil membesut mobil-mobilnya sekencang mungkin di lintasan cepat khas Rambong Sialang. Mereka menutup result di posisi 9 dan 10 di hari pertama.
"Cuaca yang sangat panas seperti biasa di kawasan Rambong Sialang ini. Tapi kami bersyukur bisa mengatasinya dan mobil kami tidak alami kendala berarti dan tetap enjoy melibas SS di hari pertama kejurnas kali ini. Semoga besok di hari terakhir kami mampu mengatasi lagi tantangan yang terjadi di sepanjang lomba hingga semoga kami bisa finish dengan hasil memuaskan di putaran pertama kejurnas rally musim ini", tutur Muli Saleh kepada Racing4
Good Luck SUADE MOTORSPORT
Related Article
-
Sailun PodiumTrack01 Pecahkan Rekor Kecepatan di Sirkuit Goldenport BeijingApril 20, 2025
-
Mobil Sport Xiaomi SU7 Ultra dan Sailun Tire Bekerjasama Membuat Ban Berkinerja TinggiApril 20, 2025
-
SAILUN TIRE Jadi Ban Resmi Balap Mobil Toyota Gazoo Racing China GR86 Musim 2025April 10, 2025
-
Gabungan APMI, Ekajaya Berrindo dan IP2I Bertolak Ke Jepang Lakukan Pertemuan Bahas Krisis Pengemudi hingga Inovasi LogistikJuly 29, 2024
Hilite News
-
Sah dan Sepakat. Gazpoll, Jangkar Biru dan Volcano Siap Gelar Kejurnas Sprint Rally Putaran 2 Musim 2025April 23, 2025
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
Latest News
-
Sah dan Sepakat. Gazpoll, Jangkar Biru dan Volcano Siap Gelar Kejurnas Sprint Rally Putaran 2 Musim 202523 April 2025 | 17:05
-
Eddy WS SIDS Rally Team SUMUT : Kami Kecewa Dengan Batalnya Kejurnas Sprint Rally Kertajati Jabar21 April 2025 | 7:50
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19