Bandung Road-Trip Tire Shop Sailun Tire Indonesia dan Veron Indonesia

RACING4.NET - 08 Nopember 2025 - Bandung - Maraknya event motorsport mobil di akhir musim 2025 khususnya di Bandung (08-09/11) menarik perhatian para punggawa produsen dan distributor ban merk SAILUN (Sailun Tire) untuk menyambangi event di Kota Kembang.
Datang berkunjung ke Bandung di weekend, punggawa PT Sailun Tire Indonesia Bayu Putra Kesuma dari Marketing Division dan Boggy Rahmanto selaku Sales Regional Manager mendampingi punggawa PT Veron Indonesia Jason Tjondropuro yang merupakan salah satu Distributor Besar ban merk Sailun Tire.
Agenda ketiga punggawa ban merk Sailun ini diantara berkunjung ramah-tamah ke beberapa outlet yang menjual produk ban SAILUN Tire, diantaranya Roda Kencana Ban dan Subur Ban serta rencananya akan meninjau perhelatan akbar final kejurnas slalom di kawasan Arcamanik Bandung.
Kunjungan ke Roda Kencana Ban, Subur Ban
"Kami ingin melihat langsung bagaimana serunya pertarungan adu cepat ketangkasan bermobil di lintasan aspal event kejurnas slalom selain menyimak kemampuan para peslalom dalam beraksi menggunakan ban mobil kompetisi. Selain itu kami juga berkunjung ke beberapa mitra toko ban di Bandung yang bekerjasama menjual ban merk Sailun sekalian silaturahmi", ungkap Jason Tjondropuro kepada Racing4 saat breakfast time.
Perbincangan yang seru dan akrab mewarnai kongkow pagi dan ungkapan Jason Tjondropuro juga diamini oleh Bayu Putra dan Boggy Hermanto yang juga punya misi yang sama dalam Bandung Road-Trip Marketing kali ini.
"Dari obrolan ini tentu diharapkan akan ada beberapa giat sales dan marketing yang signifikan musim 2026. Setidaknya kita punya gambaran penting tentang karakter end-user untuk produk-produk yang mendukung motosport activations tahun depan. Kita lihat nanti ya", ucap Bayu Putra di akhir pertemuan.
Sukses untuk Sailun Tire Indonesia dan Veron Indonesia
Related Article
-
Bandung Road-Trip Tire Shop Sailun Tire Indonesia dan Veron IndonesiaNovember 08, 2025 -
Ban Merk Sailun Atrezzo Eksis di Indonesia Modification Expo (IMX) 2025October 20, 2025 -
Hadirkan Inovasi Ban OTR “Made in Indonesia”, MAXAM Perkuat Eksistensi di Mining Expo 2025September 18, 2025 -
Pertama Kali di Industri Ban Tiongkok, Sailun Group Raih Penghargaan Peringkat Grade A MSCI ESGAugust 21, 2025
Hilite News
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025 -
Trio Wildan Mukhlisin dan X-Side Rally Team Mendominasi Kejurda HIPMI Bandung RallySeptember 14, 2025
Latest News
-
Problem Gearbox Gagalkan Ambisi Maksimal EDDY WS SIDS Rally Team di Kejurnas Cikembar09 November 2025 | 13:20
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05
-
Hadapi Kejurnas Sprint Put 1 dan 4, Skuad Papan Atas BHD Jhonlin Racing Team Siap Duel Neraka RC2, RC3 dan RC424 September 2025 | 19:57
-
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark Ciletuh21 September 2025 | 5:50





