Robby Prasetya, Duet Dudi DJ dan Denny Danismar Siap Libas SS Rally Sidrap

RACING4.NET - 25 Februari 2018 - Sidrap Sulsel - Urung tampil dengan perally lokal Makassar, co-driver senior Jawa Barat Robby Prasetyo langsung ikut handle team Arayata Gapzo Rally Team DKI yang dinaungi perally senior yang juga berasal dari Bandung Jawa Barat Dudi DJ di ajang Kejurnas Speed Rally Sidrap Sulsel 2018.
Dipaparkan oleh Robby, Dudi tetap akan berpasangan dengan co-driver senior Jabar lainnya Denny Danismar hari Minggu 25/02 untuk melibas 9 Special Stages di kawasan RMS Land Sidrap dengan SS terpanjang 13.3 Km. Keduanya akan menggunakan mobil andalannya Datsun 510 kelas R1 yang sempat mengalami insiden di hari pertama saat sesi kejurnas sprint rally di SS3.
"Tidak ada kerusakan yang fatal saat alami insiden di sesi sprint rally kemarin Sabtu 24/02 keduanya baik-baik saja dan mulai jam 07.00 WITA hari ini akan kembali siap melibas SS. Hanya perlu hati-hati saja di SS RMS Land Reverse akan banyak jebakan di beberapa titik creist (hilang pandang dan grip) termasuk berdebu dan belum ada potensi hujan. Tapi tentunya disinilah tantangan rally yang sebenarnya", ungkap Robby Prasetya saat MTC parc ferme.
Rally yang dilepas oleh ketua IMI Pengprov Sulsel Subhan Aksa ini hanya diikuti 24 STARTERS saja yang mengikuti Kejurnas Speed Rally Sulsel tahun 2018 ini dan Duet Dudi DJ/Denny Danismar yang cukup finish untuk merebut podium Kelas dan Group Retro yang hanya diikuti oleh 3 mobil dan semuanya adalah berasal dari Jawa Barat. Sementara Group Jip jadi salah satu penyumbang kontestan terbanyak di rally ini. "Saya berharap tampil lebih baik di sesi akhir speed rally ini dan semoga kami terlindungi serta lancar", sahut Dudi DJ dengan santai
Semoga tahun depan rally kembali ramai...
Related Article
-
Gabungan APMI, Ekajaya Berrindo dan IP2I Bertolak Ke Jepang Lakukan Pertemuan Bahas Krisis Pengemudi hingga Inovasi LogistikJuly 29, 2024
-
Ban Rally Delium Teruji Tangguh. Kini Banyak Perally Nyaman Gunakan Ban Pro Rally RG2. Harga Terjangkau Tapi Tetap BerkelasJune 25, 2024
-
Digunakan Mayoritas Perally, Ban Rally DELIUM Jadi Bagian Sukses Rally di IndonesiaJune 21, 2024
-
Dihantam Cuaca Panas, Skuad F3 SUADE Yoga Soegama dan Muli Saleh Tembus 10 Besar Hari Pertama Kejurnas Rally SUMUTJune 08, 2024
Hilite News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi PembinaanMarch 10, 2025
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika DilewatkanMarch 08, 2025
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 2025March 07, 2025
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team OrderFebruary 15, 2025
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 2024February 09, 2025
Latest News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi Pembinaan10 March 2025 | 21:29
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika Dilewatkan08 March 2025 | 15:16
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 202507 March 2025 | 20:10
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team Order15 February 2025 | 20:40
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 202409 February 2025 | 11:33