Kelas-Kelas Group Neraka Speed Offroad Diwajibkan Menggunakan Baju Balap FIA Approved

RACING4.NET - 21 Januari 2018 - Jakarta - "...Wacana penggabungan di G5 karena minus kuota kelas masing2 sbb.:
- Kelas G 5.2 penggabungan 4,6,8 cyl rear engine A/T.
- Kelas G 5.3 8 cyl Pro (bebas) dan
- G4.3 6 cyl ditambahkan Mesin Diesel 4 cyl sbb : G4.3 6 (cyl) dimasukkan mesi diesel 4 cyl bebas.*) - Kalau nantinya banyak peminat mesin dieselnya, bisa dipisah lagi dan dibuatkan Kelas (bukan Group) tersendiri, lalu...
*) - Driver dan Co-Driver Group G4.2 G4.3 dan G5 wajib menggunakan Racing Suite berbahan Nomex/Fireproof......"
Itulah sekelumit kabar yang sampai ke meja redaksi perihal beberapa perubahan kecil di cabang speed offroad nasional yang direncanakan oleh IMI PUSAT melengkapi regulasi balapnnya di musim 2018. Hal yang paling istimewa adalah digulirkannya pengembangan safety racing bagi sebagian group dan kelas lomba yang kian kompetitif dan cepat.
Group Neraka Kelas G4.2 dan G4.3 apalagi G5 kini diwajibkan menggunakan Baju Balap Orisinil berbahan NOMEX yang punya kelebihan anti-api sesaat namun krusial jika alami insiden terbakar serta bersifat simple-evacuated. Pantas diacungi jempol upaya komisi speed offroad untuk menggulirkan hal ini dan sepantasnya masuk ke regulasi baru.
Jangan bicara mahal, dibandingkan dengan memodifikasi mobil jelas jauh lebih murah daripada jika terjadi sesuatu akan membuat repot panitia dan keluarga nanti. Neraka itu Api, Jadi Baju Balapnya juga harus Tahan Api dong...
Related Article
-
Gabungan APMI, Ekajaya Berrindo dan IP2I Bertolak Ke Jepang Lakukan Pertemuan Bahas Krisis Pengemudi hingga Inovasi LogistikJuly 29, 2024
-
Ban Rally Delium Teruji Tangguh. Kini Banyak Perally Nyaman Gunakan Ban Pro Rally RG2. Harga Terjangkau Tapi Tetap BerkelasJune 25, 2024
-
Digunakan Mayoritas Perally, Ban Rally DELIUM Jadi Bagian Sukses Rally di IndonesiaJune 21, 2024
-
Dihantam Cuaca Panas, Skuad F3 SUADE Yoga Soegama dan Muli Saleh Tembus 10 Besar Hari Pertama Kejurnas Rally SUMUTJune 08, 2024
Hilite News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi PembinaanMarch 10, 2025
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika DilewatkanMarch 08, 2025
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 2025March 07, 2025
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team OrderFebruary 15, 2025
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 2024February 09, 2025
Latest News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi Pembinaan10 March 2025 | 21:29
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika Dilewatkan08 March 2025 | 15:16
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 202507 March 2025 | 20:10
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team Order15 February 2025 | 20:40
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 202409 February 2025 | 11:33