Upgrade Power dan Suspensi Bawa Optimis Squad Champiro di Jogja

RACING4.NET - 01 Juni 2018 - Bandung - Pembenahan dan setingan baru di sektor power mesin dan juga suspensi baru untuk besutan Toyota Agya 1200 milik team Squad Champiro Helios Protect TKC telah diuji dan terlalui dengan hasil sesuai harapan manajemen team. Hal ini terungkap usai team yang bermarkas di Bandung yang didukung oleh pabrikan ban GT Radial ini melakukan testing dan latihan di salah satu arena GOR Kota Garut 29/05 lalu.
"Selain berhasil dalam modifikasi as roda yang dikenal ringkih bagi salah satu varian baru Toyota ini, ternyata upaya manajemenn team untuk mendongkrak performa mesin yang kerap jadi kendala di 2 putaran kejurnas sebelumnya telah dinyatakan berhasil dan memuaskan. Ditambah dengan telah menemukan setingan yang pas untuk bertarung di putaran 3 kejurnas di Jogja akhir bulan ini pasca lebaran", ujar Heryadi Oden, manager team.
Walau dengan tenaga yang cukup besar di 2 putaran sebelumnya, ternyata mendongkrak power dari sisi setingan mesin yang lain telah membawa performa mobil menjadi sangat lincah dan lebih cepat.
"Toyota Agya kami belum sempat diuji akhir oleh Anggana OHP saat kemarin namun dalam waktu dekat akan dicoba dengan setingan yang lebih detail saat test di Bandung nanti. Kami optimis bisa lebih terdongkrak lagi performanya. Intinya kami optimis paling tidak bisa mempertahankan hasil positif seperti di 2 putaran sebelumnya. Zinedine Doohan sudah cukup puas dengan hasil test di Garut kemarin terutama dari sisi power dan torsi...", tambah Oden.
Related Article
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 2025April 14, 2025
-
Dari Rally dan Balap Sentul ke Kejurnas Speed Offroad. Gunakan Renault Duster, Andy Surya Santosa Langsung Juara Group G3 di Putaran PertamaJanuary 29, 2025
-
Ali Nurdin : Komisi Speed Offroad IMI Jabar Bangga dan Apresiasi Sukses Kejurnas Speed Offroad 2025January 28, 2025
-
Mengenang Punggawa IMI JABAR HR Bambang Suryadi, Klub SPEED DRIVER Gelar DRAG RACE & DRAG BIKE Competition di Meikarta CircuitJanuary 22, 2025
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 202527 March 2025 | 23:35