KANAKA Racing Makin Eksis Disupport Birel Art Singapore

RACING4.NET - 26 Februari 2017 - Sentul Bogor - Kanaka Racing merupakan nama yg sudah cukup lama exsis di dunia karting indonesia, sebuah tim yg sudah banyak melahirkan pembalap karting indonesia di level nasional dan international, di motori oleh manager Mursid Kamil Kanaka Racing pada seri kejuaraan asia dan nasional tahun 2017 ini mendapat dukungan dari Authorize Dealer Chassis Birel Art Singapore dengan formasi 2 pembalap Rookie Makaio dikelas Junior Rok dan Kemas Bintang dikelas Mini Rok.
Birel Art pada musim balap 2017 di Indonesia diharapkan dapat memberikan warna baru persaingan para pembalap karting ujar Mursid Kamil. Sebagai target awal pada tahun 2017 ini 2 pembalap rookie dari Kanaka Racing diharapkan mampu bersaing di papan menengah dan mampu menggungguli para Rookie lainnya. Pada seri 1 kejuaran asia yg diselenggarakan pada 26 Februari 2017 Kanaka Racing langsung kedatangan Paul Lee yg merupakan punggawa Birel Art Singapore yg sudah cukup lama berkecimpung dengan chasis Birel Art ini membuktikan dukungan yang serius dari Birel Art.
Menurut Kemas Haikal ayah dari Kemas Bintang yang juga merupakan reseller Birel Art di Indonesia chasis ini cukup cocok dengan karakter Sirkuit Sentul berdasarkan hasil uji coba yg dilakukan pada akhir tahun 2016 dan seri 1 kejuaraan nasional januari lalu sehingga dari tim Kanaka Racing memutuskan akan menggunakan chasis Birel Art pada full seri asia dan nasional tahun 2017, semoga target dapat tercapai.
Related Article
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 2025April 14, 2025
-
Dari Rally dan Balap Sentul ke Kejurnas Speed Offroad. Gunakan Renault Duster, Andy Surya Santosa Langsung Juara Group G3 di Putaran PertamaJanuary 29, 2025
-
Ali Nurdin : Komisi Speed Offroad IMI Jabar Bangga dan Apresiasi Sukses Kejurnas Speed Offroad 2025January 28, 2025
-
Mengenang Punggawa IMI JABAR HR Bambang Suryadi, Klub SPEED DRIVER Gelar DRAG RACE & DRAG BIKE Competition di Meikarta CircuitJanuary 22, 2025
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 202527 March 2025 | 23:35