Fredi Rostiawan Cs Eksis ke-3 Bangun Komunitas Karting ODCK

RACING4.NET - 09 April 2016 - Bertahan dan terus berkembang hingga kali ke-3 dan memasuki bulan April 2016 tepatnya direncanakan tanggal 21 weekday mantan pembalap, perally dan pegokart senior asal Bandung Fredi Rostiawan beserta para koleganya di dunia karting nasional eksis dan konsisten menggelar ONE DAY COURSE KARTING alias ODCK dengan lokasi sirkuit tetap menggunakan Sentul Karting Circuit Bogor.
Membangun komunitas seperti ini jelas tidak mudah dan diperlukan kerja keras dan konsistensi niat untuk mengemas suatu kegiatan silaturahmi antar pembalap lintas arena dengan suguhan Fun-Karting yang ditujukan untuk melepas adrenalin para pembalap yang tergabung dalam komunitasnya. Suasana fun tetap dipertahankan karena banyak pembalap yang piawai di arena balapnya selama ini namun ternyata baru mengenal dengan serius bagaimana seharusnya membalap dengan GO-KART.
ODCK adalah sesuatu yang seharusnya terus dikemas dengan baik, atau memiliki kemasan yang sudah khas dan selalu ditunggu, memang ada baiknya gelaran seperti ini diselenggarakan tidak terlalu dekat antara seri-nya dan sudah tepat jika digelar saat weekday sehingga tidak terlalu mengganggu jadwal balapan normal sesuai agenda daerah atau nasional. Seharusnya semakin seru ODCK kali ini, menurut info kisaran 20-25 seat Karting sudah diperebutkan dan antusias diminati banyak pembalap. Penyelenggara bahkan membagi dalam beberapa kelas dan kategori dari sisi skill dan jam terbang agar seimbang dan yang baru mencoba tidak menjadi bimbang. Sukses terus ODCK.
Related Article
-
Trio Navigator Jangkar Biru Volcano Cellindo Rally Team. Komunikasi Gaul Khas Bandung Awal Memperkuat 3 Skuad Utama TeamJune 05, 2025
-
Geber Skoda dan Evo X, Duet Anak dan Ayah Eno dan Egon Nasution Siap Duel di Group H dan M Kejurnas Sprint Rally Jalak HarupatMay 08, 2025
-
Usai Raih IMI DIY AWARD, PROTECT SPORT YOGYAKARTA Tampil Solid, Boyong Juara Team dan Podium Kelas RALLY PPMKI Magelang 2025May 05, 2025
-
Eddy WS SIDS Rally Team SUMUT : Kami Kecewa Dengan Batalnya Kejurnas Sprint Rally Kertajati JabarApril 21, 2025
Hilite News
-
Terlalu Kuat. Skuad JATIM Kembali Kuasai Podium Overall Kejurnas Time Rally Putaran 1 2025 di Solo Jawa TengahJune 22, 2025
-
MLD SPOT Autokhana Kejurnas Slalom Surabaya 2025 : 3 Jawara Slalom Berbagi Podium Teratas. GT Radial Masih Jadi Ban AndalanJune 22, 2025
-
Puluhan Starter Serbu Putaran Pembuka Kejurnas Time Rally 2025 di Solo JatengJune 18, 2025
-
Duel Seru Kejurnas Sprint Rally Jateng, Trio Skuad Jangkar Biru Volcano Cellindo Naik Podium Kelas Neraka M1 dan R2June 03, 2025
-
Hadapi Duel Neraka M1 Sprint Rally Semarang. M Yassin Kosasih : Saya Senang Ada Di Tengah Para Jawara Muda BerpengalamanMay 28, 2025
Latest News
-
Terlalu Kuat. Skuad JATIM Kembali Kuasai Podium Overall Kejurnas Time Rally Putaran 1 2025 di Solo Jawa Tengah22 June 2025 | 17:43
-
MLD SPOT Autokhana Kejurnas Slalom Surabaya 2025 : 3 Jawara Slalom Berbagi Podium Teratas. GT Radial Masih Jadi Ban Andalan22 June 2025 | 7:08
-
Puluhan Starter Serbu Putaran Pembuka Kejurnas Time Rally 2025 di Solo Jateng18 June 2025 | 7:37
-
M FAHREZI, Best Navigator Jebolan Pro Rally Spanyol. Selalu Improve dan Ngulik Dampingi TB Adhi di Dewa United MSRT Rally Team07 June 2025 | 9:22
-
Trio Navigator Jangkar Biru Volcano Cellindo Rally Team. Komunikasi Gaul Khas Bandung Awal Memperkuat 3 Skuad Utama Team05 June 2025 | 19:53