Tony Yanuar, Kejurnas Time Rally Harus Siap Teknis

RACING4.NET - 03 Mei 2016 - Inilah salah satu Pimpinan Perlombaan Time Rally Nasional terbaik dalam 1 dasawarsa perkembangan oleh time rally di negeri ini. TONY YANUAR. Sosok senior di dunia rally dan juga mumpuni memimpin team rally committee di semua level kejuaraan time rally. Sosok tenang namun punya rasa humor tinggi ini akhirnya menerima pinangan dan permintaan dari PP IMI atas ajuan dari Pengprov IMI Sulsel untuk memimpin skuad RC di Kejurnas Time Rally putaran 2 yang akan digelar 21-22 Mei 2016 di Sidrap, 5 jam dari Kota Makassar Sulawesi Selatan.
Usai berbincang hangat penuh akrab dengan redaksi 03/05, Tony yang harus melepas 1 project motorsportnya di tanggal yang sama nanti ini mengungkapkan keinginannya agar penyelenggara di Sidrap bisa melaksanakan event sesuai dengan tatanan regulasi yang berlaku dan tetap mengedepankan kualitas penyelenggaraan serta SDM di semua lini penyelenggaraan. Ditanya tentang menurunnya kualitas penyelenggaraan time rally di putaran pertama, Tony menjawab dengan taktis dan tegas bahwa menyelenggarakan Kejurnas Time Rally itu tidak mudah, perlu network dan hubungan yang bagus diantara para pihak serta juga tidak mengabaikan semua keperluan kegiatan. "Kita melihat ke depan saja. Saya sendiri mencoba kembali memegang amanah yang diberikan PP IMI untuk memimpin lomba. Saya punya harapan putaran 2 di Sulawesi Selatan nanti jauh lebih baik, karena selama ini Sulsel punya kualitas bagus dalam penyelenggaraan Kejurnas dan Kejurda Time Rally dan selalu meriah. Kita lihat nanti. Saya mendengar kabar juga bahwa beberapa pengurus PP IMI akan hadir sebagai peserta rally...Semoga bisa semakin meriah saja..", ujar Tony.
Related Article
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"December 10, 2024
-
2 Tahun Berturut-Turut Andy Surya Santosa Raih Juara Umum Indonesia Classic Car Championship ICC2 ISSOM SentulDecember 02, 2024
-
Belum Lama Rally dan Bejek Mobil Manual, Lala Tangkudung Rebut Juara 1 Wanita Sprint Rally YogyakartaDecember 13, 2023
-
Bareng GDP Rally Team, Jangkar Biru dan Co-Driver Lawas, Achmad Deden Tampil Lagi di APRC Danau Toba Rally 2023November 17, 2023
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Eddy WS SIDS Rally Team SUMUT : Kami Kecewa Dengan Batalnya Kejurnas Sprint Rally Kertajati Jabar21 April 2025 | 7:50
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32