Ronny JS, Tidak Mudah Gelar Rally di Jatim, Retro Harus Solid

RACING4.NET - 30 Maret 2016 - Editorial - Sukses dengan segala kerja keras dan upaya swadaya penyelenggaraan 2 kali menggelar event daerah Sprint Rally Gravel dan 1 kali menggelar event daerah Sprint Rally Tarmac adalah ciri dari soliditas Surabaya Retro Rally Club (SRRC) yang digawangi oleh perally nasional asal Surabaya RONNY JS dkk dibawah binaan perally nasional yang juga perwira tinggi angkatan laut AAN KURNIA.
RONNY JS yang juga langganan peraih podium Kejuaraan Nasional Speed Rally dan Sprint Rally sepanjang 2014 hingga 2015 ini konsisten tancapkan diri mewakili Jawa Timur di kancah salah satu motorsport bergengsi di tanah air bersama rekan se-kotanya yang juga Juara Nasional Group S Retro Aswin Tanu. Tercatat juga kedua perally kawakan Jatim saat ini memang selalu kompak mengabdikan dirinya untuk perkembangan Sprint Rally Jawa Timur dan bekerjasama dengan anggota SRRC lainnya dengan menggelar event-event yang diminati oleh komunitas rally nasional.
Tidak banyak berkomentar tentang rewards atas kerja keras bersama anggota SRRC lainnya, RONNY JS hanya berharap SRRC yang secara resmi bernaung sebagai klub anggota IMI Jatim harus tetap solid ke depan, manut kepada Pembina Klub dan ikut mengembangkan SRRC lebih maju lagi di masa mendatang di bawah kepengurusan SRRC yang kompeten dan kapabel terhadap perkembangan Rally Retro dan Sprint Rally Jawa Timur. "Tidak mudah menggelar event. Harus solid dan punya waktu serta tenaga yang cukup untuk mengembangkan klub. Bersama pembina dan pengurus, semua anggota juga harus ikut berkembang bersama SRRC ke depan. Baik saat memimpin maupun kembali menjadi anggota, saya akan ikut memajukan SRRC. IMI Jatim sebagai tempat bernaung SRRC saat ini harus lebih komunikatif dan terbuka dalam menjalankan regulasi rally", papar Ronny JS kepada Racing4 disela kesibukannya sebagai pengusaha beberapa waktu yang lalu.
Related Article
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"December 10, 2024
-
2 Tahun Berturut-Turut Andy Surya Santosa Raih Juara Umum Indonesia Classic Car Championship ICC2 ISSOM SentulDecember 02, 2024
-
Belum Lama Rally dan Bejek Mobil Manual, Lala Tangkudung Rebut Juara 1 Wanita Sprint Rally YogyakartaDecember 13, 2023
-
Bareng GDP Rally Team, Jangkar Biru dan Co-Driver Lawas, Achmad Deden Tampil Lagi di APRC Danau Toba Rally 2023November 17, 2023
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Eddy WS SIDS Rally Team SUMUT : Kami Kecewa Dengan Batalnya Kejurnas Sprint Rally Kertajati Jabar21 April 2025 | 7:50
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32