Robby Prasetyo Sukses Antarkan Driver Menangi 2 Kelas Sprint Rally

RACING4.NET - 26 Juli 2016 - Bertarung di 2 kelas di Group Jip dan 2WD, Co-Driver senior nasional asal Bandung ROBBY PRASETYO membuktikan diri masih piawai dan tenang mengantarkan sang driver rally nasional Muliana Saleh merebut trophy double winners di ajang akbar putaran pertama Kejurnas Sprint Rally Bhayangkara 23-24 Juli 2016 di SS Cikamurang Indramayu Jabar. Tampil dengan mengendarai Proton Neo 1600 dan Vitara, Navigator Paling Favorit di mata pembaca Racing4 Autonews 2015-2016 ini berhasil memandu sang driver yang memiliki karakter fighter ini untuk tetap tenang dan melajukan kendaraannya dengan mulus, cepat dan konsisten.
Hasil akhir di kelas Jip-1 memang sejak awal tidak terkejar oleh lawan-lawannya dan berhasil mempertahankan ritme balap walau sempat alami gangguan rem saat melaju di SS malam hari. Memasuki hari ke-2, kedua perally andalan Jawa Barat ini mampu bangkit dan semakin cepat di 2 kelas yang diikutinya, bahkan mampu mengejar dan menekuk rival utamanya Tito dan Avie Luthfi dengan selisih waktu 0,9 detik saja di SS terakhir dan mengantarkan sang co-driver favorit dan drivernya menjadi peraih double winner. "Pertarungan yang seru dan saya harap akan berlanjut di putaran nasional selanjutnya. Tidak ada yang sempurna, di kelas jip sempat alami gangguan rem dan kehilangan waktu serta di kelas sedan 2WD 1600 kami sempat tertinggal. Alhamdulillah akhirnya kami bisa juara di 2 kelas. Terima kasih untuk semua yang sudah mendukung", tutur Robby kepada Racing4 yang disambut gembira oleh semua kawan dan officialnya di paddock.
BACA : HASIL LOMBA KEJURNAS SPRINT RALLY BHAYANGKARA 2016
Related Article
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"December 10, 2024
-
2 Tahun Berturut-Turut Andy Surya Santosa Raih Juara Umum Indonesia Classic Car Championship ICC2 ISSOM SentulDecember 02, 2024
-
Belum Lama Rally dan Bejek Mobil Manual, Lala Tangkudung Rebut Juara 1 Wanita Sprint Rally YogyakartaDecember 13, 2023
-
Bareng GDP Rally Team, Jangkar Biru dan Co-Driver Lawas, Achmad Deden Tampil Lagi di APRC Danau Toba Rally 2023November 17, 2023
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Eddy WS SIDS Rally Team SUMUT : Kami Kecewa Dengan Batalnya Kejurnas Sprint Rally Kertajati Jabar21 April 2025 | 7:50
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32