Herry Suren Kembali ke Harian Organisasi Otomotif. Duduki Jabatan Sekjen IOF Jabar

RACING4.NET - 04 Maret 2017 - Bandung - Lama tidak terdengar kabar muncul di tatar media otomotif online nasional karena kembali ke kesibukannya profesionalnya HERRY SUREN ternyata sejak tanggal 25 Februari 2017 didaulat oleh mayoritas offroader dan punggawa organisasi untuk duduk menjadi SEKJEN INDONESIA OFFROAD FEDERATION Pengda Jawa Barat periode 4 tahun ke depan. Herry Suren akan mendampingi aktifitas harian IOF Jawa Barat mendampingi sang ketua Mayjen TNI Purn Buyung Lalana yang sejak sukses Musda di Jatinangor akan membawa IOF Jabar kembali jadi panutan offroad dan lebih dekat dengan para pehobi offroad roda 4 hingga roda 2.
Jabatan Sekjen atau Sekretaris Umum atau General Secretary disadari Herry Suren menjadi amanah yang tidak jauh berbeda dan sama beratnya saat lepas menjabat sebagai ketua harian IMI Jabar lalu. "Ditangannya roda harian organisasi jelas berjalan dengan baik dari dasar pengalaman di organisasi otomotif sebelumnya, semua serba teratur, terbuka dan dekat dengan anggota-anggotanya. Wajar jika mayoritas setuju dan menghendakinya untuk duduk membantu Ketua IOF Jabar di lini atas menjalankan roda organisasi para offroader. Lagian dia kan sosok offroader senior nasional asal Jawa Barat juga sepeninggal seangkatan almarhum H Dadang Tobul", ungkap salah seorang pengurus IOF Jabar saat ini.
"Ya ini amanah saja dan sejak awal harus dilalui dengan mekanisme penunjukkan yang tepat dan benar sesuai peraturan. Saya memang kerap aktif dan jadi bagian IOF Jabar selama ini karena IOF punya platform yang berbeda namun punya visi dan misi yang luas. Cukup berat tanggung-jawabnya. Tidak terpikir oleh saya yang sudah kembali ke bisnis profesional kini harus kembali lagi ikut mengurus organisasi otomotif besar sekelas IOF", jelas Herry Suren usai Rakerda IOF Jabar beberapa waktu lalu dan usai memimpin rapat RW di bilangan kompleks Muara Mohamad Toha Bandung. Selamat bertugas Mr Speed Offroader
Related Article
-
M Yassin Kosasih, Besut BMW Pertama Kali Jajal Sirkuit Mandalika Langsung Podium Balap ITCR 3600December 15, 2025 -
Tokoh Motorsport dan Rally Nasional Jawa Timur Teddy Moedajat Telah BerpulangSeptember 03, 2025 -
Berkontribusi Positif untuk Ekonomi Daerah. MGPA dan ITDC Audiensi Gubernur dan BPS NTB. Priandhi Satria MGPA : Mandalika Circuit Adalah Milik IndonesiaJuly 02, 2025 -
Jajal Mirage Proto Dikawal Co-Driver M Redwan, M Yassin Kosasih Siap Debut di Putaran 2 Kejurnas Speed Rally Rambong Sialang SumutJune 19, 2025
Hilite News
-
Mengantar Juara Mobil Balap Dewa United, Sailun Tire Podium Track PT01 Sukses Jajal Aspal Sirkuit MandalikaDecember 15, 2025 -
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025
Latest News
-
Mengantar Juara Mobil Balap Dewa United, Sailun Tire Podium Track PT01 Sukses Jajal Aspal Sirkuit Mandalika15 December 2025 | 6:57
-
M Yassin Kosasih, Besut BMW Pertama Kali Jajal Sirkuit Mandalika Langsung Podium Balap ITCR 360015 December 2025 | 6:28
-
Problem Gearbox Gagalkan Ambisi Maksimal EDDY WS SIDS Rally Team di Kejurnas Cikembar09 November 2025 | 13:20
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05





