Demas Agil, di Balapan Realisasi Komitmen dan Profesional Lebih Penting

RACING4.NET - 15 Februari 2016 - Usai meeting dengan beberapa team redaksi Racing4 14/02, Peslalom Nomor SATU Indonesia saat ini dan Drifter serta Speed Offroader Nasional DEMAS AGIL mengemukakan pandangan kritis dan fundamentalnya terhadap dunia motorsport jelang hadapi beberapa macam musim balapan ke depan, khususnya musim 2016.
Berkaca kepada banyak pengalaman yang dijalaninya hingga berhasil menggapai puncak prestasi dan reputasi nasional serta profesionalnya, Atlit Profesional berusia hampir seperempat abad ini sebenarnya masih menyisakan beberapa hal optimis dalam menjalani urusan musim balap tahun ini. "Optimis bisa mempertahankan double-winner seperti di slalom itu selalu ada, tapi juga harus diantisipasi beberapa hal yang membuat pesimis walau tidak mengganggu aksi berlomba", kata Demas membuka perbincangan.
"Motorsport bagi saya selain sedang menikmati posisi papan atas saat ini, juga punya banyak celah lebar untuk berbisnis piranti pendukungnya. Dan itu yang tengah intens saya jalani dengan senang. Namun bukan berarti banyak pihak bisa memanfaatkan celah itu untuk bisa terus mengumbar komitmen tidak berujung dan jauh dari realisasinya. Saya punya reputasi yang harus dipertaruhkan dan sesungguhnya tidak pernah mengecewakan bagi siapapun yang bekerjasama dengan saya...lalu kadang tidak habis pikir mengapa masih ada pihak yang sampai harus membuat saya kecewa...", tegasnya sembari terus membahas ambruknya beberapa event motorsport nasional di musim ini.
Cooling down...Jawara Ganda di sektor slalom nasional 2015 ini juga memastikan ada cabang motorsport yang baru akan dia lakoni pasca lebaran nanti, kembali lagi kesibukannya berbisnis di piranti pendukung balapan yang cukup menyita waktunya. "Bisnis motorsport memang menyita waktu. Pengalaman yang menyenangkan untuk seusia saya sekarang. Kita juga harus memberikan yang terbaik untuk semua partner bisnis dengan mengutamakan kualitas dan servis. Saya jadi makin mendalami prinsip bisnis itu adalah harus saling menguntungkan dan harus realisasikan komitmen dan menjaga rasa profesional sedalam mungkin...Sudahlah...semua harus profesional...lihat saja balapan nanti...", tutur Demas Agil menutup perbincangan dan keluar dari ruang redaksi. Mantap Dem...
Related Article
-
Tokoh Motorsport dan Rally Nasional Jawa Timur Teddy Moedajat Telah BerpulangSeptember 03, 2025 -
Berkontribusi Positif untuk Ekonomi Daerah. MGPA dan ITDC Audiensi Gubernur dan BPS NTB. Priandhi Satria MGPA : Mandalika Circuit Adalah Milik IndonesiaJuly 02, 2025 -
Jajal Mirage Proto Dikawal Co-Driver M Redwan, M Yassin Kosasih Siap Debut di Putaran 2 Kejurnas Speed Rally Rambong Sialang SumutJune 19, 2025 -
M FAHREZI, Best Navigator Jebolan Pro Rally Spanyol. Selalu Improve dan Ngulik Dampingi TB Adhi di Dewa United MSRT Rally TeamJune 07, 2025
Hilite News
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025 -
Trio Wildan Mukhlisin dan X-Side Rally Team Mendominasi Kejurda HIPMI Bandung RallySeptember 14, 2025
Latest News
-
Problem Gearbox Gagalkan Ambisi Maksimal EDDY WS SIDS Rally Team di Kejurnas Cikembar09 November 2025 | 13:20
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05
-
Hadapi Kejurnas Sprint Put 1 dan 4, Skuad Papan Atas BHD Jhonlin Racing Team Siap Duel Neraka RC2, RC3 dan RC424 September 2025 | 19:57
-
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark Ciletuh21 September 2025 | 5:50





