Bagi Robby BJB, H Gandi BJB Adalah Driver Fighter Pengalaman

RACING4.NET - 05 Oktober 2016 - Co-Driver senior nasional asal Bandung, Robby BJB yang hingga kini masih tekuni dunia speed offroad dan offroad racing mengutarakan kepercayaan dirinya kepada sahabat seniornya sejak era rally nasional tahun 90-an H Gandi BJB. Duet senior Bandung-Majalaya ini memang sangat dikenal di semua komunitas motorsport gravel karena low-profie-nya dan nampak seperti tidak ngotot meraih suatu prestasi di suatu kejuaraan. Padahal tidak begitu kenyataannya sejak dahulu, kebersamaan keduanya sungguh merupakan pengorbanan yang menyita waktu dan akademis keduanya sehingga menjadikannya seperti sekarang yaitu duet yang sangat fighter dan clean-style dari segi performa.
"H Gandi BJB adalah driver handal sekaligus sahabat sejak masa remaja. Saya tahu gaya mengemudinya sangat fighter dan ngotot sampai titik penghabisan. Gaya relaksnya dalam hadapi kendala itulah yang menjadikannya sebagai sosok yang sangat pengalaman sebagai perally atau speed offroader seperti sekarang. Buktinya kami masih bisa masuk jajaran atas walau sempat tersendat di awal lomba saat IXOR 3 kemarin", tutur Robby BJB 01/10
Related Article
-
Konsisten Fighter Jip, H Ali Nurdin dan Navigator Nova Aska Runner-Up Kelas J2 Kejurnas Sprint Rally Tarmac Jalak HarupatMay 14, 2025
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"December 10, 2024
-
2 Tahun Berturut-Turut Andy Surya Santosa Raih Juara Umum Indonesia Classic Car Championship ICC2 ISSOM SentulDecember 02, 2024
-
Belum Lama Rally dan Bejek Mobil Manual, Lala Tangkudung Rebut Juara 1 Wanita Sprint Rally YogyakartaDecember 13, 2023
Hilite News
-
Berhasil Pertahankan Posisi 7 Overall dan 3 Besar Group M, M Yassin Kosasih Bidik Ramaikan Duel Group M Lanjutan di Putaran 3 Jawa TengahMay 12, 2025
-
Eno Nasution Podium 3, TB Adhi Runner-Up, Ryan Nirwan Juara Umum. Bintang Barlean, Eno NST, Yassin Kosasih Kuasai Podium Group M Kejurnas Sprint Rally Putaran 2May 12, 2025
-
Berada di 3 Besar Group M Hari Pertama, M Yassin Kosasih Fokus Tampil Cepat dan Konsisten Di Kejurnas Sprint Rally Jalak HarupatMay 10, 2025
-
Perjalanan Usai. 15 Penghargaan Pembaca Untuk Yang Terbaik dan Terfavorit di Edisi Terakhir Racing4 AwardsMay 08, 2025
-
SS Jalak Harupat Jadi Pembuka Kejurnas Sprint Rally 2025. 119 Starter Perally Nasional Tidak Sabar Bejek GasMay 08, 2025
Latest News
-
Konsisten Fighter Jip, H Ali Nurdin dan Navigator Nova Aska Runner-Up Kelas J2 Kejurnas Sprint Rally Tarmac Jalak Harupat14 May 2025 | 16:19
-
Berhasil Pertahankan Posisi 7 Overall dan 3 Besar Group M, M Yassin Kosasih Bidik Ramaikan Duel Group M Lanjutan di Putaran 3 Jawa Tengah12 May 2025 | 13:33
-
Eno Nasution Podium 3, TB Adhi Runner-Up, Ryan Nirwan Juara Umum. Bintang Barlean, Eno NST, Yassin Kosasih Kuasai Podium Group M Kejurnas Sprint Rally Putaran 212 May 2025 | 12:19
-
Berada di 3 Besar Group M Hari Pertama, M Yassin Kosasih Fokus Tampil Cepat dan Konsisten Di Kejurnas Sprint Rally Jalak Harupat10 May 2025 | 20:19
-
Perjalanan Usai. 15 Penghargaan Pembaca Untuk Yang Terbaik dan Terfavorit di Edisi Terakhir Racing4 Awards08 May 2025 | 12:08