Tarmac Speed Rally Jabar Lengkapi Agenda Nasional Speed Rally 2017

RACING4.NET - 22 Desember 2016 - Setelah akan digulirkannya kejurnas speed rally di Sumatera Utara Mei 2017 mendatang dan rencananya di medio Agustus 2017 giliran Sulawesi Selatan akan menggelarnya, terdengar kabar dari calon promotornya bahwa kejurnas speed rally pamungkasnya akan digelar di lintasan tarmac (sebagian gravel) di Jawa Barat di penghujung musim.
"Kita memang akan menggelarnya jelang tengah tahun depan", ungkap Elwin Siregar, sang COC speed rally di Sumatera Utara. "Ya paling cepat digelar bulan 7 atau 8 juga di Sulawesi Selatan", terang Rachmad Santo, salah satu punggawa IMI Sulsel saat berbincang dengan Racing4 di arena Rakernas IMI Ciater beberapa waktu yang lalu.
Tak diduga, ternyata salah satu klub otomotif yang berpengalaman menggelar kejurnas sprint rally asal Jawa Barat juga memberi kabar tentang kesiapannya jika diminta oleh PP IMI untuk menggelar 1 agenda speed rally nasional di penghujung musim 2017. Trek yang akan disajikan berupa gabungan tarmac dan gravel. Akan menjadi sejarah bagus bagi Jawa Barat yang comeback menjadi tuan rumah speed rally setelah hampir 1 dekade absen dari kancah motorsport roda 4 paling bergengsi ini. "Jawa Barat punya potensi besar untuk menggelar speed rally yang merupakan rally dengan jarak panjang dan mengarungi beberapa lintasan alam yang bagus. Cocok untuk promosi wisata juga...Mari kita gelar tahun depan", ujar sang punggawa klubnya. Segera kita tunggu release-nya dari sang promotor.
Related Article
-
Didukung Bupati dan Diserbu 97 Starters, Putaran 2 Kejurnas Wisata Rally 2025 di Tabalong Kalsel Sukses DigelarJuly 08, 2025
-
Debut di Kejurnas Rally Sumut 2025, M Yassin Kosasih Sabet 3 Besar Kelas Neraka M1. Ryan Nirwan TGRI Rebut Juara UmumJune 29, 2025
-
Ryan Nirwan TGRI Pimpin Hari Pertama Kejurnas Rally Put 2 Sumut. Kejutan, M Yassin Kosasih 3 Besar Sementara Kelas M1June 28, 2025
-
MLD SPOT Autokhana Kejurnas Slalom Surabaya 2025 : 3 Jawara Slalom Berbagi Podium Teratas. GT Radial Masih Jadi Ban AndalanJune 22, 2025
Hilite News
-
Duet TB Adhi - Ali Nurdin Juara Umum Putaran 2 Kejurnas Speed Offroad dan Rebut Hadiah Jetski Can-AmJuly 20, 2025
-
Rio SB Menangi Race 1 Subaru BRZ Super Series 2025 di Sirkuit MandalikaJuly 19, 2025
-
MGPA Terpaksa Tambah Starting Grid. 30 Starters Kejurnas ITCR 1200 Serbu Mandalika Festival Of Speed 2025July 17, 2025
-
Mandalika Drag Fest 2025 Beri Atmosfir Kompetitif dan Kemeriahan. Drag Race Berlangsung SeruJuly 12, 2025
-
Jelang Kejurnas ITCR 2025 Mobil-Mobil ITCR Mulai Berdatangan di Sirkuit MandalikaJuly 10, 2025
Latest News
-
Duet TB Adhi - Ali Nurdin Juara Umum Putaran 2 Kejurnas Speed Offroad dan Rebut Hadiah Jetski Can-Am20 July 2025 | 19:48
-
Alami Trouble di SS Dengan Can-Am, Yassin Kosasih Tercepat Ke-2 Hari Pertama Besut Mirage Proto19 July 2025 | 18:14
-
Rio SB Menangi Race 1 Subaru BRZ Super Series 2025 di Sirkuit Mandalika19 July 2025 | 17:36
-
Kejurnas Speed Offroad Putaran 2 Nyaris Tembus 80 Starters. Duel Neraka UTV Perebutkan Hadiah Besar17 July 2025 | 20:05
-
MGPA Terpaksa Tambah Starting Grid. 30 Starters Kejurnas ITCR 1200 Serbu Mandalika Festival Of Speed 202517 July 2025 | 10:24