Siapkan Sedan 3 Silinder, A, FFA dan RWD. Kejurnas 1 Digelar Maret 2015

RACING4.NET - 14 Januari 2015 - Persiapkan saja kendaraan pacunya untuk menyambut gelaran Kejurnas Slalom musim balap 2015. Dengan kondisi regulasi IMI yang belum tuntas hingga diturunkannya info ini, nampaknya calon Promotor Nasional Slalom GENTA AUTO n SPORT tetap optimis untuk mengagendakan gelararan putaran 1 Kejurnas Slalom 2015 di pertengahan Maret dengan ekspektasi lokasi gelaran di sirkuit GOR Saburai Lampung.
Kelas Sedan cc kecil 3 silinder, kelas Sedan A, kelas Sedan FFA dan mobil RWD agar dipersiapkan oleh semua team slalom nasional untuk tampil penuh aksi di Kejurnas 2015. GENTA yang tetap berkolaborasi dengan SMN akan selalu membawa konsep Night Slalom yang jelas selalu sukses bertahun-tahun dalam gelarannya. Secara optimis Tjahyadi Gunawan selaku punggawa utama GENTA menyampaikan bahwa putaran pertama prinsipnya siap digelar dan direncanakan Kota Bandar Lampung menjadi tuan rumah putaran pertama. "Rencana total 5 putaran. Salah satunya adalah Kota Lampung. Kita merencanakan akan membuka Kejurnas di sana", ungkap Pak Gun sapaan akrabnya.
Persiapkan saja kendaraannya. Kemasan lomba tidak berbeda jauh dengan INCS SMN yang begitu sukses di tahun 2014. Semoga Kejurnas Slalom tetap semarak. Kita tunggu jadwal lengkapnya dalam waktu dekat di Racing4 Autonews.
Related Article
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 2025March 07, 2025
-
Tomi Hadi Gazpoll : Optimis Speed Offroad Bisa Terus Berkembang Karena Kuartet Promotor Selalu Solid dan KomitJanuary 28, 2025
-
Jajal 2 Group Neraka di Kejurnas Speed Offroad Cikembar. Yassin Kosasih : Menyenangkan Bisa Duel Double Track dengan Para Senior NasionalJanuary 22, 2025
-
Duel Double Track Cikembar di Putaran 1 Kejurnas Speed Offroad dan Sprint Rally Jabar 2025. Iman Rachman : Kami Sudah Siap MenggelarJanuary 10, 2025
Hilite News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi PembinaanMarch 10, 2025
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika DilewatkanMarch 08, 2025
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 2025March 07, 2025
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team OrderFebruary 15, 2025
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 2024February 09, 2025
Latest News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi Pembinaan10 March 2025 | 21:29
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika Dilewatkan08 March 2025 | 15:16
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 202507 March 2025 | 20:10
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team Order15 February 2025 | 20:40
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 202409 February 2025 | 11:33