Optimis Cepat di Seeded B, ILDO Kerja Keras Tembus Overall Final
October 27, 2015 | Editor Sport

RACING4.NET - 27 Oktober 2015 - "Latihan hari kedua saat ini saya mencoba soal heat 2 Kejurnas final. Tidak beda jauh dengan soal heat 1. Tapi mobil saya belum dapat settingan suspensi yang maksimal. Karena latihan hari ini adalah latihan terakhir, jadi saya memaksimalkan saja deh kondisi mobil yang ada untuk di Purwokerto nanti", tukas ILDO, salah satu peslalom papan atas NFT SLALOM TEAM 27/10 kepada Racing4.
Usai latihan bersama di Karawang Barat yang baru usai, ILDO optimis dan menyampaikan dengan tegas jika persaingan di seeded B miliki kans besar untuk jadi yang tercepat di seri trakhir nanti. "Untuk duel overall saya harus berjuang lebih keras untuk mendapatkan juara dengan settingan mobil BRIO yang sekarang. Harus memaksimalkan yang ada. Tidak ada waktu lagi untuk membongkar ulang suspensi di mobil saya dalam waktu cepat. Mudah-mudahan perjuangan keras saya nanti bisa berbuah hasil positif untuk overall kejuaraan umum", tuturnya seraya menutup obrolan jelang keberangkatannya bersama NFT SLALOM TEAM 2 hari ke depan. Good Luck ILDO, Keep Fighting with NFT, Nantikan sesi pemanasan di GOR SATRIA, Purwokerto this weekend.
Related Article
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Marcus Amand Juara Putaran 11 di Mandalika, Dylan Pereira Kunci Gelar Juara Porsche Carrera Cup Asia 2025August 25, 2025
Hilite News
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025 -
Trio Wildan Mukhlisin dan X-Side Rally Team Mendominasi Kejurda HIPMI Bandung RallySeptember 14, 2025
Latest News
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05
-
Hadapi Kejurnas Sprint Put 1 dan 4, Skuad Papan Atas BHD Jhonlin Racing Team Siap Duel Neraka RC2, RC3 dan RC424 September 2025 | 19:57
-
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark Ciletuh21 September 2025 | 5:50
-
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun Muda20 September 2025 | 18:08





