Ijeck Targetkan 3 Besar di Rally Indonesia dan Tri-Nations
RACING4.NET - 11 Nopember 2014 - Ijeck Targetkan 3 Besar di Rally Indonesia dan Tri-Nations - H Musa Rajeck Syah yang akrab disapa IJECK, perally nasional dan juga Ketua Pengprov IMI Sumatera Utara nyatakan siap tampil di ajang Rally Indonesia 2014 yang merupakan putaran 2 Kejurnas Speed Rally, putaran 4 Kejurnas Sprint Rally dan putaran 2 Rally International Regional Tri Nations. Ijeck yang kali ini akan berpasangan dengan navigator senior Hervian Soejono akan tampil di bawah bendera BLA BLA BLA Motorsport dan akan membesut mobil Subaru Group N. Team Bla Bla Bla Motorsport sendiri seperti yang disampaikan oleh Rudi selaku manager rencana akan menurunkan 3 mobil, namun yang telah fix tampil baru 2 mobil. 1 mobil lagi adalah Proton Neo yang akan dikemudikan oleh Perally Arji yang berpasangan dengan navigator senior Uche.
Tidak terlalu berlebihan dengan penguasaan medan SS yang akan dilibas di kawasan gravel hi-speed perkebunan Rambong Sialang tanggal 7-9 Nopember nanti, IJECK akan menginjak penuh pedal gasnya untuk mencapai target bisa tembus di 3 Besar overall sekaligus mengharapkan dapat mengibarkan merah putih di podium utama.
Kita akan lihat bagaimana performa Ijeck perally bergaya fighter dengan didampingi navigator cooldown Ian Soejono di Rally Indonesia. Simak Terus Racing4 Autonews nanti langsung dari 9 Special Stage Rambong Sialang Sumatera Utara. Good Luck
Related Article
-
Balap Mobil ISSOM 6 : Bejek Gas BMW F30, M Yassin Kosasih Juara Nasional Super Euro ETCC 2024 dan Menangi Balapan ITCR 3600 MaxDecember 02, 2024
-
250 Km Kawasan Banjarbaru-Banjarmasin Jadi Route Duel Kejurnas Time Rally Putaran 2 KALSELNovember 03, 2024
-
Wakili Indonesia ke FIA Motorsport Games 2024 di Valencia Spanyol. Umar Abdullah Tidak Pasang TargetOctober 16, 2024
-
Maximum Attack di Cikembar. M Yassin Kosasih Sabet Juara Group M, 2nd Overall Sprint Rally dan 3rd Overall Speed OffroadOctober 07, 2024
Hilite News
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali BangkitDecember 13, 2024
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 2024December 03, 2024
-
Balap Mobil ISSOM 6 : Bejek Gas BMW F30, M Yassin Kosasih Juara Nasional Super Euro ETCC 2024 dan Menangi Balapan ITCR 3600 MaxDecember 02, 2024
-
QTT Balap Mobil ISSOM 6 : Yassin Kosasih Tercepat di Mercedes OMRC dan Bikin Kejutan Raih Start Terdepan Balap ITRC 3600 Max dengan BMW F30November 30, 2024
-
250 Km Kawasan Banjarbaru-Banjarmasin Jadi Route Duel Kejurnas Time Rally Putaran 2 KALSELNovember 03, 2024
Latest News
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali Bangkit13 December 2024 | 17:13
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"10 December 2024 | 10:11
-
Dukungan Pertamina Patra Niaga Jatimbalinus Lengkapi Serunya Kejurnas City Rally Surabaya06 December 2024 | 18:23
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 202403 December 2024 | 20:41
-
2 Tahun Berturut-Turut Andy Surya Santosa Raih Juara Umum Indonesia Classic Car Championship ICC2 ISSOM Sentul02 December 2024 | 5:13