Anjasara TGRI Jawara A dan F Kejurnas Cianjur : Ban GT Radial Oke, FWD CC Kecil Makin Kencang Aja
September 18, 2022 | Editor Sport

RACING4.NET - 18 September 2022 - Cianjur - pic : Agung - Para peslalom Toyota Gazoo Racing Indonesia (TGRI) berhasil memborong gelar juara di kelas A dan kelas F pada MLDSPORT Autokhana Championship 2022 Kejurnas Slalom putaran 4 di Sirkuit Pasir Hayam Cianjur, Jawa Barat, Sabtu malam (17/9)
Andalan TGRI dengan dukungan ban GT Radial Anjasara Wahyu raih dobel podium utama di kelas-kelas bergengsi yang diikutinya tersebut.
Mengandalkan Toyota Agya GR Sport dan ban GT Radial Champiro SX2, secara fantastis Anjas menjadi yang tercepat di final heat sekaligus merebut jawara kelas tandem dengan rekan setimnya Adrianza Yunial.
Usai podium, Anjasara ungkapkan senang bisa menang di kelas neraka A yang kini bermunculan mobil FWD cc kecil namun mampu melesat cepat.
"Intinya slalom semakin seru Om, Dan terus semakin seru.. Mobil2 cc kecil keluaran baru juga semakin bagus, terbukti dari heat 1-2. kalo urusan menang menurut saya kebetulan saja Tuhan baik om, kasih rejeki menang kepada saya lagi di Cianjur", tawa Anjas kepada Racing4 Autonews
Selamat untuk para juara di putaran 4 kali ini....see you next round
Related Article
-
Ban GT Radial SX2 Gemilang. Anjasara Wahyu Borong Menang. Final Heat A dan F Sidoarjo Seru MemangMay 28, 2023
-
HADIRKAN TREADWEAR 200, GT RADIAL CHAMPIRO SX-R SIAP MENGASPAL DI KEJURNAS BALAP MOBIL DAN SLALOMMay 24, 2023
-
Jelang Kejurnas Sprint Malang 2023. Muli Saleh : Membawa Brand SUADE, Team Kami Siap Tampil Fight di 4 KelasMay 15, 2023
-
TB ADHI : 5 Lokasi Special Stage Termasuk Super SS Siap Untuk Kejurnas Speed Rally KalselMay 02, 2023
Hilite News
-
Ban GT Radial SX2 Gemilang. Anjasara Wahyu Borong Menang. Final Heat A dan F Sidoarjo Seru MemangMay 28, 2023
-
Sudah All Out, Demas Agil RART Gagal Tampil Cepat di Sidoarjo. TGRI Dominasi Lagi Kelas A dan FMay 28, 2023
-
Harun Nasution IMI SUMUT : WAGUB SUMUT Selalu Dukung, Itu Yang Membuat Kami Selalu Semangat Gelar RallyMay 26, 2023
-
Digagas Founder, Para Mantan Pengurus IMI JABAR Gelar Reuni dan Temu AkbarMay 26, 2023
-
HADIRKAN TREADWEAR 200, GT RADIAL CHAMPIRO SX-R SIAP MENGASPAL DI KEJURNAS BALAP MOBIL DAN SLALOMMay 24, 2023
Latest News
-
Ban GT Radial SX2 Gemilang. Anjasara Wahyu Borong Menang. Final Heat A dan F Sidoarjo Seru Memang28 May 2023 | 20:32
-
Sudah All Out, Demas Agil RART Gagal Tampil Cepat di Sidoarjo. TGRI Dominasi Lagi Kelas A dan F28 May 2023 | 18:51
-
Harun Nasution IMI SUMUT : WAGUB SUMUT Selalu Dukung, Itu Yang Membuat Kami Selalu Semangat Gelar Rally26 May 2023 | 21:06
-
Digagas Founder, Para Mantan Pengurus IMI JABAR Gelar Reuni dan Temu Akbar26 May 2023 | 6:08
-
HADIRKAN TREADWEAR 200, GT RADIAL CHAMPIRO SX-R SIAP MENGASPAL DI KEJURNAS BALAP MOBIL DAN SLALOM24 May 2023 | 16:21