6 Silinder FFA Lebih Nyaman dan Cepat Untuk TB ADHI
December 19, 2014 | Editor Sport

RACING4.NET - 19 Desember 2014 - Opini Redaksi - Agak santer dan terdengar mengejutkan bagi ruang redaksi Racing4 saat menilik seorang Jawara Nasional Speed Offroad FFA seperti TB ADHI dengan mudah begitu saja pindah ke kelas FFA 8 silinder untuk tahun 2015. Redaksi ragu dengan hal tersebut dan benar saja dari semua hasil perbincangan dengan beberapa narasumber dan pantauan opini santai media sosial nampak hal tersebut masih jauh dari realisasi.
Redaksi memandang bahwa hal tesebut adalah bisa jadi niat yang sangat mudah dilakukan oleh kampiun seperti TB ADHI di dunia speed offroad. Raja jeep cepat yang satu ini bisa jadi bersemangat saja untuk itu namun spirit dan gaya khas drivingnya di FFA 6 Silinder tetap menjadi pilihannya di tahun 2015. Sosok yang selalu mengejar suasana kompetisi ketat menjadikan tanda bahwa andalan team HRVRT ini masih akan bertengger di kelas andalannya. Bayangkan, selalu bisa mengalahkan semua rivalnya dengan kelas FFA manapun di trek,
Agak aneh jika harus melenggang menyepi ke mesin 8 silinder kelas FFA. FFA 6 Silinder lebih sip dan sensasional lah...hahahahaha
Redaksi memandang bahwa hal tesebut adalah bisa jadi niat yang sangat mudah dilakukan oleh kampiun seperti TB ADHI di dunia speed offroad. Raja jeep cepat yang satu ini bisa jadi bersemangat saja untuk itu namun spirit dan gaya khas drivingnya di FFA 6 Silinder tetap menjadi pilihannya di tahun 2015. Sosok yang selalu mengejar suasana kompetisi ketat menjadikan tanda bahwa andalan team HRVRT ini masih akan bertengger di kelas andalannya. Bayangkan, selalu bisa mengalahkan semua rivalnya dengan kelas FFA manapun di trek,
Agak aneh jika harus melenggang menyepi ke mesin 8 silinder kelas FFA. FFA 6 Silinder lebih sip dan sensasional lah...hahahahaha
Related Article
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 2025March 07, 2025
-
Tomi Hadi Gazpoll : Optimis Speed Offroad Bisa Terus Berkembang Karena Kuartet Promotor Selalu Solid dan KomitJanuary 28, 2025
-
Jajal 2 Group Neraka di Kejurnas Speed Offroad Cikembar. Yassin Kosasih : Menyenangkan Bisa Duel Double Track dengan Para Senior NasionalJanuary 22, 2025
-
Duel Double Track Cikembar di Putaran 1 Kejurnas Speed Offroad dan Sprint Rally Jabar 2025. Iman Rachman : Kami Sudah Siap MenggelarJanuary 10, 2025
Hilite News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi PembinaanMarch 10, 2025
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika DilewatkanMarch 08, 2025
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 2025March 07, 2025
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team OrderFebruary 15, 2025
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 2024February 09, 2025
Latest News
-
Paket Komplit ROTR JOGJAKARTA 2025 Selalu Berhasil Membawa Tema dan Misi Pembinaan10 March 2025 | 21:29
-
Ramadhan On The Road 2025. Paket Komplit Time Rally Khas Jogja dari Protect Sport Yang Sayang Jika Dilewatkan08 March 2025 | 15:16
-
Tahun ke-12 Didukung GT Radial dan Jangkar Biru, ROTR Bandung Sajikan Duel Route Tulip Time Rally Kejurda 202507 March 2025 | 20:10
-
TSDC TMTAK SUZUKI dan PROTECT SPORT di Lombok NTB Bersaing Ketat. Rully TSDC : Kami Tidak Ada Team Order15 February 2025 | 20:40
-
Sempat Tertunda, Kejurnas Time Rally Pesona Lombok 2025 Siap Digelar IMI NTB. Saatnya Penentuan Juara Nasional 202409 February 2025 | 11:33