Lolos Uji Produk, Engine Booster ANNARO Segera Gantikan Brand Akashu
RACING4.NET - 09 Oktober 2020 - Bandung - NEWSBREAK - Lama telah hadir sejak 2006 dan telah comeback ke market komunitas motor beberapa waktu lalu, secara mengejutkan brand engine booster cair merk Akashu digadang akan segera berganti brand merk menjadi ANNARO dalam waktu dekat.
Sukses saat comeback namun juga mengikuti perkembangan dunia otomotif motor saat ini membuat para punggawa manajemen telah bulat untuk melansir wajah baru dengan brand ANNARO di Nopember 2020 yang akan datang.
Liquid Engine Booster karya anak bangsa yang dikemas dalam botol mungil dengan komposisi penggunaan 5 tetes per 1 liter bensin ini rupanya masih ada di hati para pengguna lama selain menarik perhatian dari pengguna baru atau komunitas baru di sektor hobi motor. Kelak dalam waktu dekat nanti ANNARO juga akan mengemas produknya untuk penggunaan di mesin mobil.
Beberapa komunitas motor melalu testimoninya merasakan perubahan power mesin yang meningkat saat menggunakan produk engine booster cair ini. Bahkan ada beberapa pentolan komunitas motor di Jawa Barat yang akhirnya sangat rutin menggunkan produk Indonesia ini.
AKASHU akan diganti dengan brand ANNARO
Berbincang dengan Hanggayuh Sampurnaning Hurip selaku punggawa distributor Akashu/ANNARO di markasnya di kawasan Awiligar Bandung Utara menyebutkan bahwa produk ini sangat optimis dapat meraih market dari level kalangan bawah hingga atas karena sangat terjangkau.
"Betul sekali, kami memang akan melansir produk dengan brand baru ANNARO pada Nopember 2020. Tentu ini adalah salah satu bentuk penyegaran dengan pola manajemen yang juga berbeda namun tetap mengedepankan kualitas produk yang sama dengan brand lama Akashu. Jadi para peminat produk ini tidak perlu kuatir kita akan selalu upadate perkembangannya dari waktu ke waktu, terutama setelah peluncuran ANNARO nanti. Yang pasti, produk ini juga sudah lolos uji oleh yang berkompeten...", tegas Hanggayuh Hurip
Related Article
-
PT Gajah Tunggal Tbk Siap Pamerkan Varian GT Radial Savero M/T PRO, GitiSportS2 dan GitiControl P10 di GIIAS 2024July 17, 2024
-
Performa 3 Varian Ban GT Radial Teruji di Balapan Mobil Filipina. Leonard Gozali : Kita Berkomitmen Dukung Ban Yang Bisa DiandalkanJuly 13, 2024
-
GT Radial Dukung Daihatsu Kumpul Sahabat Bandung di Kiara Artha ParkJune 04, 2024
-
Diserbu Pengunjung, GT RADIAL Dukung Event Bandung JDM FEST 2024May 12, 2024
Hilite News
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali BangkitDecember 13, 2024
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 2024December 03, 2024
-
Balap Mobil ISSOM 6 : Bejek Gas BMW F30, M Yassin Kosasih Juara Nasional Super Euro ETCC 2024 dan Menangi Balapan ITCR 3600 MaxDecember 02, 2024
-
QTT Balap Mobil ISSOM 6 : Yassin Kosasih Tercepat di Mercedes OMRC dan Bikin Kejutan Raih Start Terdepan Balap ITRC 3600 Max dengan BMW F30November 30, 2024
-
250 Km Kawasan Banjarbaru-Banjarmasin Jadi Route Duel Kejurnas Time Rally Putaran 2 KALSELNovember 03, 2024
Latest News
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali Bangkit13 December 2024 | 17:13
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"10 December 2024 | 10:11
-
Dukungan Pertamina Patra Niaga Jatimbalinus Lengkapi Serunya Kejurnas City Rally Surabaya06 December 2024 | 18:23
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 202403 December 2024 | 20:41
-
2 Tahun Berturut-Turut Andy Surya Santosa Raih Juara Umum Indonesia Classic Car Championship ICC2 ISSOM Sentul02 December 2024 | 5:13