Kontes Modifikasi HIN Hadir di Lombok City Center
August 20, 2016 | Editor Sport

RACING4.NET - 20 Agustus 2016 - HIN's Release - Kompetisi mobil modifikasi terbesar di Indonesia Hot Import Nights (HIN) akan melangsungkan seri ke-12, dari total 19 kota penyelenggaraan di tahun 2016, di Lombok City Center akhir pekan ini 20-21 Agustus. Di Lombok, Hot Import Nights (HIN) akan kembali diselenggarakan bersamaan dengan Sirion Dress-Up Challenge (SDC) yang merupakan kompetisi mobil modifikasi satu jenis terbesar di Indonesia dan Honda Modif Contest (HMC) yang juga merupakan kompetisi motor modifikasi satu merek terbesar di tanah air.
Tahun ini merupakan kali pertama HIN diadakan di kota Mataram, dan event yang akan berlangsung selama 2 hari tersebut akan menghadirkan klub-klub mobil modifikasi dari Lombok maupun daerah lain di Indonesia dari Bali hingga Semarang, diantaranya Exciter, Smurf, Vereine, Low Story, Voice, Mokondo, KOG, Sirion SMC, Autoworker, Balistaystance, dan Tabanan Sticker. Selain sejumlah komunitas mobil modifikasi tersebut, HIN Lombok 2016 juga akan kembali mendapat dukungan dari berbagai pihak diantaranya Authenticity, Astra Honda Motor, Astra Daihatsu Motor, Accelera, dan Autovision.
Kompetisi HIN terdiri dari 120 lebih kategori trofi yang bergengsi, meliputi berbagai aliran modifikasi diantaranya Stance, Street Racing, Racing, Performance, Rally, Off Road, Elegant, VIP, Retro, Classic, hingga modifikasi Extreme dengan gelar King of Hot Import Nights sebagai titel tertinggi di tiap seri. Hingga akhir tahun, para pemenang trofi HIN di tiap seri juga bersaing untuk mengumpulkan poin HIN ELITE, yang bersifat akumulatif hingga putaran final di Jakarta untuk memperebutkan hadiah utama berupa satu unit Daihatsu All New Sirion persembahan Astra Daihatsu Motor.
Tahun ini merupakan kali pertama HIN diadakan di kota Mataram, dan event yang akan berlangsung selama 2 hari tersebut akan menghadirkan klub-klub mobil modifikasi dari Lombok maupun daerah lain di Indonesia dari Bali hingga Semarang, diantaranya Exciter, Smurf, Vereine, Low Story, Voice, Mokondo, KOG, Sirion SMC, Autoworker, Balistaystance, dan Tabanan Sticker. Selain sejumlah komunitas mobil modifikasi tersebut, HIN Lombok 2016 juga akan kembali mendapat dukungan dari berbagai pihak diantaranya Authenticity, Astra Honda Motor, Astra Daihatsu Motor, Accelera, dan Autovision.
Kompetisi HIN terdiri dari 120 lebih kategori trofi yang bergengsi, meliputi berbagai aliran modifikasi diantaranya Stance, Street Racing, Racing, Performance, Rally, Off Road, Elegant, VIP, Retro, Classic, hingga modifikasi Extreme dengan gelar King of Hot Import Nights sebagai titel tertinggi di tiap seri. Hingga akhir tahun, para pemenang trofi HIN di tiap seri juga bersaing untuk mengumpulkan poin HIN ELITE, yang bersifat akumulatif hingga putaran final di Jakarta untuk memperebutkan hadiah utama berupa satu unit Daihatsu All New Sirion persembahan Astra Daihatsu Motor.
Related Article
-
PT Gajah Tunggal Tbk Siap Pamerkan Varian GT Radial Savero M/T PRO, GitiSportS2 dan GitiControl P10 di GIIAS 2024July 17, 2024
-
Performa 3 Varian Ban GT Radial Teruji di Balapan Mobil Filipina. Leonard Gozali : Kita Berkomitmen Dukung Ban Yang Bisa DiandalkanJuly 13, 2024
-
GT Radial Dukung Daihatsu Kumpul Sahabat Bandung di Kiara Artha ParkJune 04, 2024
-
Diserbu Pengunjung, GT RADIAL Dukung Event Bandung JDM FEST 2024May 12, 2024
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 202527 March 2025 | 23:35