SPRING HILL SPEED OFFROAD RACING TEAM. FOKUS TEAM TUAN RUMAH PUTARAN-1, UPAYA AKAN PERTAHANKAN JUARA 2013

RACING4.NET - SPRING HILL SPEED OFFROAD RACING TEAM. FOKUS TEAM TUAN RUMAH PUTARAN-1, UPAYA AKAN PERTAHANKAN JUARA 2013 - 3 APRIL 2013 - Menjadi modal motivasi yang bagus selaku TEAM KUAT NASIONAL dan juga Andalan Wakil Tuan Rumah jelang Kejurnas SPEED OFFROAD Putaran 1 di Lampung weekend ini (06-07/04). JUARA TEAM NASIONAL 2012, SPRING HILL SPEED OFFROAD RACING TEAM yang dikomandani oleh perally co-driver senior LANANG DAMARDJATI memantapkan tekad untuk tetap berada dalam posisi terbaik di tiap putaran musim lomba tahun ini bahkan optimis dengan perjuangan untuk mempertahankan gelar juara nasional team 2013.
Manager Team yang Berpolet Warna Hijau dan juga merangkap Co-Driver untuk salah seorang pembalap teamnya yaitu UNGGUL PRAKOSO yang tampil di Kelas G2.3 ini merasa yakin dengan performa dan persiapan saat ini. "Kami optimis dengan hasil persiapan dan kinerja team serta dukungan dari pemilik team Spring Hill saat ini. Kebetulan kali ini menjadi tuan rumah, sehingga menjadi modal mental dan motivasi yang kuat bagi semua anggota team untuk bertarung ketat dengan Team papan atas lainnya", ungkap Lanang Damardjati via selular kepada Racing4.
Ditambahkan oleh Lanang, "Akan ada kejutan dan upgrade performa team dengan hadirnya kekuatan baru diluar formasi kami yang ber-lima. Dia adalah Juara Nasional juga. Semua telah dipersiapkan dengan matang oleh kami. Saya mohon doa dan dukungannya dari semua pendukung dan masyarakat otomotif Lampung"
Berbincang soal kondisi SS, Lanang menerangkan semua layak segera digunakan untuk unjuk gigi yang tercepat minggu ini. Promotor telah menyatakan siap pakai juga untuk lokasi SS yang berada di Kawasan Kemiling, Spring Hill yang terletak kurang lebih 10km dar batas kota Bandar Lampung ini. Tantangan naik turun dan handicap beberapa belokan serta jumping yang bervariasi akan menambah seru dan mendebarkan dalam penentuan yang terbaik dari 4 Group yang dilombakan. Total 4 SS selama 2 hari dan ditutup dengan adu cepat best overall 2 SS bagi masing-masing 5 tercepat di tiap Group.
Pembalap Spring Hill Speed Offroad Racing Team 2013
- Pembalap 1 : H.Arief./ Donny. W - Kelas G3.2
- Pembalap 2 : Unggul P / Lanang D - Kelas G2.2 - Cherokee
- Pembalap 3 : Endang Gunawan / Hermawan - Kelas G3.1 - Suzuki
- Pembalap 4 : Alpian Piuk / Karim - Kelas G1.2 - Suzuki
- Pembalap 5 : Wawan / Ridwan - Kelas G2.3 - Cherokee
Sudah tidak sabar. Good Luck dan Selalu Konsisten untuk Spring Hill Speed Offroad Racing Team 2013. Gaspoooollll.
image from other media
Related Article
-
Embed Code Video KEJURNAS ADVENTURE OFFROAD PUTARAN 4 BALISeptember 17, 2014
-
Kerusakan Mesin di Speed Offroad, Demas Agil Konsen ke Drift++ SajaAugust 24, 2014
-
Jelang Sesi Testing Merdeka Sprint Rally, Sudah Hampir 60 Perally Pastikan Bejek GasAugust 21, 2014
-
Tantangan Sulit Traksi, Pacenote Jadi Detail, Subhan Aksa Siap untuk Rally MalaysiaAugust 14, 2014
Hilite News
-
Berada di 3 Besar Group M Hari Pertama, M Yassin Kosasih Fokus Tampil Cepat dan Konsisten Di Kejurnas Sprint Rally Jalak HarupatMay 10, 2025
-
Perjalanan Usai. 15 Penghargaan Pembaca Untuk Yang Terbaik dan Terfavorit di Edisi Terakhir Racing4 AwardsMay 08, 2025
-
SS Jalak Harupat Jadi Pembuka Kejurnas Sprint Rally 2025. 119 Starter Perally Nasional Tidak Sabar Bejek GasMay 08, 2025
-
Siap Geber Mirage Proto. M Yassin Kosasih Tekad Tampil Cepat di Group M Kejurnas Sprint Rally Jalak HarupatMay 08, 2025
-
Edisi Akhir Ajang Racing4 Awards. Ada Stage Para Jawara dan Inilah Para KandidatnyaMay 04, 2025
Latest News
-
Berada di 3 Besar Group M Hari Pertama, M Yassin Kosasih Fokus Tampil Cepat dan Konsisten Di Kejurnas Sprint Rally Jalak Harupat10 May 2025 | 20:19
-
Perjalanan Usai. 15 Penghargaan Pembaca Untuk Yang Terbaik dan Terfavorit di Edisi Terakhir Racing4 Awards08 May 2025 | 12:08
-
SS Jalak Harupat Jadi Pembuka Kejurnas Sprint Rally 2025. 119 Starter Perally Nasional Tidak Sabar Bejek Gas08 May 2025 | 8:22
-
Siap Geber Mirage Proto. M Yassin Kosasih Tekad Tampil Cepat di Group M Kejurnas Sprint Rally Jalak Harupat08 May 2025 | 2:54
-
Geber Skoda dan Evo X, Duet Anak dan Ayah Eno dan Egon Nasution Siap Duel di Group H dan M Kejurnas Sprint Rally Jalak Harupat08 May 2025 | 2:19