Sesi Lomba Dimulai Jumat. Jadilah Yang Tercepat di X Offoard Racing Putaran 1 BSD City

RACING4.NET - Info Umum GT Radial Savero Komodo Indonesia X-Offroad Racing - Pagedangan Circuit BSD City - 19 Februari 2014 - Berbincang dengan Team Racing Committee Offroad Racing putaran pertama yang digelar oleh Promotor SMN dengan dukungan para penggagasnya seperti GT RADIAL, LUPROMAX, UTV CLUB dan Jhonlin Group diperoleh informasi secara umum bahwa ITINERARY atau Jadwal Masa Perlombaan untuk Putaran Pertama diterapkan seperti layaknya pelaksanaan urutan waktu lomba di level kejurnas speed offroad.

Semua terpusat di lokasi atau sirkuit lomba mulai hari Jumat hingga Minggu. Scrutineering digelar Jumat sudah termasuk masa Survey Pacenote Special Stages dan Shakedown alias Ujicoba Trek Terbatas. Hari Sabtu 2 SS dan hari Minggu 2 SS + Final 2 SS gabungan best group. Peserta tetap dibatasi hingga 150 mobil dan tidak diperkenankan 1 mobil dipergunakan oleh 2 Driver.
![]()
Hadiah uang tunai yang besar sudah disiapkan dan dijadikan standar hadiah SMNSPORT untuk cabang Offroad Racing 2014 oleh Promotor SMN dan Penyelenggara dari Genta Auto & Sport. Team RC senior Poedio Oetojo Cs siap menggawangi lomba.
Tampilah menjadi yang tercepat dan terbaik. Hadiah menarik hingga hadiah mobil siap diperebutkan, bahkan hingga hadiah Training Offroad Racing di Amerika untuk Jawara Offroad Racing tahun ini. Sukses untuk semua yang mendukung. Gasspooolll.



Related Article
-
Embed Code Video KEJURNAS ADVENTURE OFFROAD PUTARAN 4 BALISeptember 17, 2014
-
Kerusakan Mesin di Speed Offroad, Demas Agil Konsen ke Drift++ SajaAugust 24, 2014
-
Jelang Sesi Testing Merdeka Sprint Rally, Sudah Hampir 60 Perally Pastikan Bejek GasAugust 21, 2014 -
Tantangan Sulit Traksi, Pacenote Jadi Detail, Subhan Aksa Siap untuk Rally MalaysiaAugust 14, 2014
Hilite News
-
Mengantar Juara Mobil Balap Dewa United, Sailun Tire Podium Track PT01 Sukses Jajal Aspal Sirkuit MandalikaDecember 15, 2025 -
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025
Latest News
-
Mengantar Juara Mobil Balap Dewa United, Sailun Tire Podium Track PT01 Sukses Jajal Aspal Sirkuit Mandalika15 December 2025 | 6:57
-
M Yassin Kosasih, Besut BMW Pertama Kali Jajal Sirkuit Mandalika Langsung Podium Balap ITCR 360015 December 2025 | 6:28
-
Problem Gearbox Gagalkan Ambisi Maksimal EDDY WS SIDS Rally Team di Kejurnas Cikembar09 November 2025 | 13:20
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05





