RULLI 'DIDO' ARMANDO - LEWATI REMAJA DENGAN KARTING & DRIFTING...DAN AKHIRNYA JUARA

RACING4.NET - BP SPORT MANAGEMENT - RULLI 'DIDO' ARMANDO - Bakatnya sudah terlihat sejak Dido berumur 2 tahun, ketika ia sudah memiliki ketertarikan pada mobil. Melihat ketertarikannya, orangtua Dido membelikannya ATV (all terrain vehicle). Uniknya lagi, saat berusia 6 tahun, pembalap yang lahir pada 19 September 1992 ini sudah berhasil menyetir mobil. Melihat potensinya di dunia balap, orangtua Dido pun member dukungan. Mereka pula yang kemudian mendekatkan Dido pada dunia balap hingga mengikuti berbagai kejuaraan. Dido pertama kalinya mengikuti kejuaraan Asian Karting Open Championship 2002, dimana ia langsung menduduki peringkat 7 tingkat Asia. Prestasi ini membuat Dido menjadi salah satu pembalap yang diperhitungkan. Prestasinya tak berhenti sampai di situ, ia selalu berprestasi dari tahun ke tahun.
Bagi Dido, dunia balap adalah hobi yang sudah semakin menyatu dengan hidupnya. Dido menganggap bahwa semua pencapaiannya merupakan hasil kerja keras serta dukungan dari keluarga, manajemen, teman, sponsor serta timnya. Saat ini Dido aktif di bawah naungan tim Achilles Drift Team untuk drifting dan AUS Motorsport untuk karting.
Specification :
Engine : Nissan RB 26 DETT
Output : 744 HP on Engine, 572 HP on Wheel
Turbo Charger : Mitsubishi Construction
Crank Shaft : Bryan Crower
Cam Gear : Tomei
Intake : Greddy
Oil Cooler : Royal Purple
Fuel Pressure Regulator : Tomei
Intercooler : Autobahn 88
ECU : HKS Fcon V-Pro
Suspension : STD Suspension R7 Drift
RIMS : Lenso Project D 18x10 Chrome Edition
SALUT untuk DIDO...STILL SUPER
Related Article
-
Embed Code Video KEJURNAS ADVENTURE OFFROAD PUTARAN 4 BALISeptember 17, 2014
-
Kerusakan Mesin di Speed Offroad, Demas Agil Konsen ke Drift++ SajaAugust 24, 2014
-
Jelang Sesi Testing Merdeka Sprint Rally, Sudah Hampir 60 Perally Pastikan Bejek GasAugust 21, 2014 -
Tantangan Sulit Traksi, Pacenote Jadi Detail, Subhan Aksa Siap untuk Rally MalaysiaAugust 14, 2014
Hilite News
-
Mengantar Juara Mobil Balap Dewa United, Sailun Tire Podium Track PT01 Sukses Jajal Aspal Sirkuit MandalikaDecember 15, 2025 -
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad CikembarNovember 05, 2025 -
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.September 29, 2025 -
Gelar Fun Rally Wisata dan Kejurda Time Rally, DCab Chapter Sukabumi Tawarkan Sensasi Touring Geopark CiletuhSeptember 21, 2025 -
Sah! Moreno Jadi Ketum IMI Yang Baru. Bamsoet : IMI Perlu Darah Muda, Bukan Daun MudaSeptember 20, 2025
Latest News
-
Mengantar Juara Mobil Balap Dewa United, Sailun Tire Podium Track PT01 Sukses Jajal Aspal Sirkuit Mandalika15 December 2025 | 6:57
-
M Yassin Kosasih, Besut BMW Pertama Kali Jajal Sirkuit Mandalika Langsung Podium Balap ITCR 360015 December 2025 | 6:28
-
Problem Gearbox Gagalkan Ambisi Maksimal EDDY WS SIDS Rally Team di Kejurnas Cikembar09 November 2025 | 13:20
-
Duel Para Juara Nasional Group Sprint Rally 2025 Meriahkan Final Kejurnas Sprint Rally dan Speed Offroad Cikembar05 November 2025 | 5:37
-
Dewa United MSRT-A Team Jawara Kejurnas Sprint Rally Put 1-4. Ryan Nirwan RC2 Tumbangkan Putra Rizky RC1. H Dirman Tembus 5 Besar.29 September 2025 | 6:05





