PENGURUS IMI JABAR 2012-2016 AKAN DIDOMINASI WAJAH SEGAR PRAKTISI DAN PROFESIONAL MOTORSPORT ASAL JAWA BARAT

RACING4.NET - JELANG PEMBENTUKAN DAN SUSUN PENGURUS IMI JABAR MASA BAKTI 2012-2016 - Pasca Hasil Sukses Aklamasi 93 Klub di ajang Musprov IMI JABAR 16 Januari 2013 lalu, RIO TEGUH PRIBADI akan segera menetapkan bersama team formatur susunan pengurus baru IMI Jabar periode mendatang. Langkah-langkah penyegaran dipastikan akan dilakukan untuk mewujudkan visi menjadikan otomotif Jawa Barat menjadi kembali disegani di Indonesia. Semua lini bidang keorganisasian di IMI Jabar akan dikembangkan menjadi lebih tajam dan lebih baik bahkan Bidang Wisata atau populer dengan istilah bidang hobi akan menjadi fokus rangkulan dan binaan dalam perjalanan organisasi hingga 2016.
Kompetensi setiap personal pengurus kelak akan dituntut mandiri dan profesional tanpa terkecuali. Sosok-sosok personal pekerja keras, mandiri dan 'down to earth' adalah yang diyakini akan duduk di jajaran level biro yang sangat menentukan menjadi jembatan kebijakan organisasi kepada stake-holder IMI termasuk ke kalangan atlit, team sport, team hobi dan komunitas hobi. Jalur pembinaan prestasi juga tidak diperkenankan bergerak di sisi organisasi, tetapi harus memperkuat lini tengah organisasi.
Komisi-Komisi Olah Raga dan Wisata serta aliansi Korwil-Korwil di daerah akan menjadi sangat berperan untuk memberi masukan-masukan positif dan krusial kepada Bidang-bidang di atasnya. Tentunya pekerjaan seperti ini sungguh berat jadi sangat diperlukan kemampuan pengelolaan tiap bidang yang maksimal.
GOOD LUCK DAN GOOD WORKS IMI JABAR 2012-2016....WAIT FOR RESULT
Related Article
-
Embed Code Video KEJURNAS ADVENTURE OFFROAD PUTARAN 4 BALISeptember 17, 2014
-
Kerusakan Mesin di Speed Offroad, Demas Agil Konsen ke Drift++ SajaAugust 24, 2014
-
Jelang Sesi Testing Merdeka Sprint Rally, Sudah Hampir 60 Perally Pastikan Bejek GasAugust 21, 2014
-
Tantangan Sulit Traksi, Pacenote Jadi Detail, Subhan Aksa Siap untuk Rally MalaysiaAugust 14, 2014
Hilite News
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar NantiApril 19, 2025
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 2025April 17, 2025
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak BerubahApril 16, 2025
-
M Yassin Kosasih Telah Mengemban Tugas Baru. Tetap Tekad All-Out Dengan Performa Baru di Kejurnas Sprint Rally, Balap Mobil dan Speed Offroad 2025March 27, 2025
-
Ada Panggung Speed Offroad. Tahun ke-12 Racing4 Autonews Awards Digelar di Bandung Mei 2025. Siapakah Best Racing and Rally Driver 2024?March 25, 2025
Latest News
-
Eddy WS SIDS Rally Team SUMUT : Kami Kecewa Dengan Batalnya Kejurnas Sprint Rally Kertajati Jabar21 April 2025 | 7:50
-
Kejurnas Sprint Rally Putaran 1 Kertajati Batal Digelar. M Yassin Kosasih : Fatal Tanpa Plan B. Kita Satukan Saja Dengan Putaran 2 di Jabar Nanti19 April 2025 | 16:04
-
Team Rally Dewa United-MSRT Resmi Diluncurkan. Muli Saleh : Target Team Jadi Juara Nasional Musim 202517 April 2025 | 6:27
-
Fredi Rostiawan : Kejurnas Sprint Rally Kertajati Tetap Digelar Sesuai Rencana Awal, Tidak Berubah16 April 2025 | 0:19
-
Dikawal Rifat Sungkar, M Yassin Kosasih Tuntaskan Testing Mirage Proto Jelang Duel Group M Kejurnas Sprint Rally 202514 April 2025 | 6:32