Segera Tuntaskan Regulasi dan Gelar Seminar Motorsport Awal Tahun
RACING4.NET - 14 Januari 2015 - Sesuai amanah Rakernas IMI 2014, PP IMI hendaknya menyegerakan tuntasnya semua Regulasi Lomba Nasional 2015 dan langsung menggelar Seminar Motorsport Roda 4 dan Roda 2 di Januari atau awal Februari 2015.
Agenda dan Kalender Motorsport Nasional 2015 pun jadi agenda maha penting yang harus segera disusun terlepas dari regulasi yang harus dituntaskan. Tentunya inilah yang menjadi pekerjaan rumah yang harus difokuskan oleh semua Komisi Motorsport PP IMI yang tengah dibentuk saat info seperti ini diturunkan. Salah satunya menindaklanjuti Statement Biro Teknik PP IMI yang memastikan di bulan Januari 2015 regulasi telah selesai semua juga sangat dinanti oleh komunitas, stakeholder balapan dan promotor. Ini merupakan tugas cukup berat bagi Komisi Motorsport yang jadi berpacu dengan waktu dan deadline ditambah beberapa promotor harus segera memulai agenda kegiatannya dan juga komunitas harus segera membuat strategi team serta membangun mobilnya sebelum Kejurnas atau musim balapnya bergiulir nanti.
Related Article
-
Final Kejurda Time Rally Jabar 2024. Anthony Sarwono Peringkat 1 dan TMTAK Motorsport Ungguli X-Side Rally TeamDecember 22, 2024
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali BangkitDecember 13, 2024
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 2024December 03, 2024
-
QTT Balap Mobil ISSOM 6 : Yassin Kosasih Tercepat di Mercedes OMRC dan Bikin Kejutan Raih Start Terdepan Balap ITRC 3600 Max dengan BMW F30November 30, 2024
Hilite News
-
Final Kejurda Time Rally Jabar 2024. Anthony Sarwono Peringkat 1 dan TMTAK Motorsport Ungguli X-Side Rally TeamDecember 22, 2024
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali BangkitDecember 13, 2024
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 2024December 03, 2024
-
Balap Mobil ISSOM 6 : Bejek Gas BMW F30, M Yassin Kosasih Juara Nasional Super Euro ETCC 2024 dan Menangi Balapan ITCR 3600 MaxDecember 02, 2024
-
QTT Balap Mobil ISSOM 6 : Yassin Kosasih Tercepat di Mercedes OMRC dan Bikin Kejutan Raih Start Terdepan Balap ITRC 3600 Max dengan BMW F30November 30, 2024
Latest News
-
Final Kejurda Time Rally Jabar 2024. Anthony Sarwono Peringkat 1 dan TMTAK Motorsport Ungguli X-Side Rally Team22 December 2024 | 13:22
-
Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali Bangkit13 December 2024 | 17:13
-
M Yassin Kosasih Raih IMI AWARDS 2024 : "Sungguh Di Luar Ekspektasi Saya di Musim Balap Tahun Ini"10 December 2024 | 10:11
-
Dukungan Pertamina Patra Niaga Jatimbalinus Lengkapi Serunya Kejurnas City Rally Surabaya06 December 2024 | 18:23
-
Diserbu Puluhan Starter. Duel Seru Level Nasional di Final Kejurnas City Rally Surabaya 202403 December 2024 | 20:41