Protect Sport DIY Rally Team Raih Penghargaan IMI AWARDS. Gustapriya : Musim 2025 Akan Kembali Bangkit

RACING4.NET - 13 Desember 2024 - Jakarta - Late Post - Meriahnya gelaran IMI AWARDS yang digelar oleh IMI Pusat di H-CLUB kawasan SCBD Jakarta Senin 09/12 lalu menyisakan satu kegembiraan bagi team time rally papan atas nasional PROTECT SPORT DIY RALLY TEAM yang akhirnya resmi dinobatkan sebagai juara nasional TEAM 2023 dan memborong beberapa gelar kategori perorangan di ajang akbar ini.
Event yang menggelar penobatan untuk musim 2023 dan 2024 ini dihadiri oleh hampir seluruh peraih gelar 3 besar nasional di semua cabor motorsport yang bernaung di bawah IMI.
Protect Sport DIY Rally Team selain meraih penghargaan sebagai juara nasional team 2023 juga meraih berbagai penghargaan bagi anggota-anggota skuadnya yang memperkuat team ini di musim tersebut, diantaranya :
Team yang musim 2024 ini masih bertengger di posisi 3 besar nasional, tetap bertekad akan terus bertarung di musim 2025 untuk kembali meraih hasil maksimal. Hal ini disampaikan oleh punggawa utama Protect Sport DIY Gustapriya Afriana usai acara penobatan IMI Awards kepada media.
Gustapriya Afriana yang juga pernah meraih 4 kali juara nasional time rally ini menyatakan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada para skuad yang tergabung di team yang telah berjuang keras di musim 2023 dan juga yang kini tengah berupaya mempertahankan posisi di klasemen team dan perorangan 2024.
Gustapriya dan sang istri di ajang IMI AWARDS 2024
"Loyalitas teman-teman yang tergabung dalam skuad 2023 dan juga yang kini tengah membela nama team di skuad 2024 sungguh sangat saya apresiasi dan atas nama manajemen team saya sangat hormati semangat dan loyalitasnya untuk membawa nama brand team saat ini. Saya berharap musim 2025 akan kembali dalam formasi terbaik dan saya akan ikut tampil di putaran2 kejurnas musim nanti. Semoga Protect Sport DIY kembali dapat meraih juara nasionalnya lagi. Alhamdulillah, kami akhirnya resmi dinobatkan dan menerima penghargaan yang begitu banyak di ajang IMI Awards 2024 ini", ungkap Gustapriya yang didampingi oleh sang istri saat berbincang dengan Racing4.
Congrats untuk Protect Sport DIY Rally Team. Keep on time always
Related Article
-
Mandalika Drag Fest 2025 Beri Atmosfir Kompetitif dan Kemeriahan. Drag Race Berlangsung SeruJuly 12, 2025
-
Jelang Kejurnas ITCR 2025 Mobil-Mobil ITCR Mulai Berdatangan di Sirkuit MandalikaJuly 10, 2025
-
Nah, Drag Race Kini Hadir di Sirkuit MandalikaJuly 10, 2025
-
MGPA Sambut OMR SUBARU BRZ Super Series di ajang Festival of Speed Mandalika 2025July 02, 2025
Hilite News
-
Mandalika Drag Fest 2025 Beri Atmosfir Kompetitif dan Kemeriahan. Drag Race Berlangsung SeruJuly 12, 2025
-
Jelang Kejurnas ITCR 2025 Mobil-Mobil ITCR Mulai Berdatangan di Sirkuit MandalikaJuly 10, 2025
-
Nah, Drag Race Kini Hadir di Sirkuit MandalikaJuly 10, 2025
-
Didukung Bupati dan Diserbu 97 Starters, Putaran 2 Kejurnas Wisata Rally 2025 di Tabalong Kalsel Sukses DigelarJuly 08, 2025
-
MGPA Sambut OMR SUBARU BRZ Super Series di ajang Festival of Speed Mandalika 2025July 02, 2025
Latest News
-
Mandalika Drag Fest 2025 Beri Atmosfir Kompetitif dan Kemeriahan. Drag Race Berlangsung Seru12 July 2025 | 18:40
-
Jelang Kejurnas ITCR 2025 Mobil-Mobil ITCR Mulai Berdatangan di Sirkuit Mandalika10 July 2025 | 20:15
-
Nah, Drag Race Kini Hadir di Sirkuit Mandalika10 July 2025 | 19:50
-
Nyaris Kembali Runner-Up di Time Rally Tabalong, Skuad Sejahtera Abadi Race Team Aries Djoko dkk Raih Poin Penting Jelang Kejurnas Bali08 July 2025 | 10:07
-
Didukung Bupati dan Diserbu 97 Starters, Putaran 2 Kejurnas Wisata Rally 2025 di Tabalong Kalsel Sukses Digelar08 July 2025 | 9:28